by

Kanal Amsterdam

MARGOPOST.COM | BELANDA – Memang tak lengkap rasanya jika berlibur ke Belanda tanpa mengunjungi wisata kanalnya. Kanal-kanal ini dibangun pada abad ke-17 dan merupakan simbol kebanggaan kota Amsterdam yang memiliki nilai budaya yang sangat tinggi. Pada tahun 2010 UNESCO resmi memasukkan Kanal Amsterdam sebagai salah satu situs warisan budaya dunia.

Kanal-kanal di sini memiliki panjang lebih dari 60 mil (sekitar 100 km). Yang menarik dari tempat wisata di Belanda ini adalah Anda bisa berkeliling kota dengan menyusuri kanal-kanal tersebut. Terdapat 1.500 jembatan ditambah dengan sekitar 1.500 bangunan monumental yang tentunya akan memberikan pengalaman berlibur yang unik dan berbeda untuk Anda.//PUT

Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *